Sistem Pencarian Obat pada Apotek

Detail Cantuman

Jurnal

Sistem Pencarian Obat pada Apotek

XML

Apotek merupakan sebuah usaha yang menangani
peracikan dan penjualan obat yang banyak tersedia di
setiap daerah, salah satunya di Riau. Hingga saat ini
untuk mendapatkan informasi keberadaaan obat yang
dibeli masyarakat harus mengunjungi ke setiap apotek
dimana akan memerlukan waktu dan biaya tambahan
untuk mencarinya. Oleh karena itu perlu dibangunnya
sistem pencarian obat pada apotek dengan
memfasilitasi pengguna untuk mendapatkan informasi
apotek yang menjual obat berdasarkan kata kunci
nama obat, jenis obat dan nama apotek. Metode
pengembangan sistem yang digunakan penelitian ini
yaitu waterfall. Dengan adanya sistem tersebut dapat
membantu masyarakat dalam mencari obat-obatan
yang dibutuhkan tanpa mendatangi apotek langsung.


Detail Information

Item Type
Jurnal
Penulis
Susandri - Personal Name
Ratna Yulia - Personal Name
Student ID
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Published
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit SATIN Sains dan Teknologi Informasi : Pekanbaru.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
Copyright
STMIK Amik Riau
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail